Mito A90
Mito A90 hadir dengan desain yang cukup unik. Kalau hp android lokal selama ini hadir dengan layar sentuh full touchscreen, Mito A90 hadir dengan kombinasi layar sentuh 3.14 inci berjenis TFT Capacitive QVGA dengan keypad QWERTY. Kalau kita perhatikan desain hp Mito terbaru ini mirip Nokia Asha 303.
Hp android qwerty Mito ini menggunakan Android 4.1 Jelly Bean sebagai sistem operasinya dan untuk mendukung kinerjanya hp ini dipersenjatai prosesor MediaTek Dual-core 1GHz, Serta dukungan RAM 512 MB, slot microSD dengan kapasitas maksimal 32GB.
Spesifikasi lain yang tak kalah menarik antara lain seperti Dual SIM Dual Standby, TV Tunner, audio/video player, radio FM, beragam aplikasi/game hasil kerjasama dengan Neo Apps dan Gameloft serta dapat diperkaya dengan cara mendownloadnya dari Google Play Store.
Spesifkasi Mito A90 :
- Jaringan: Dualband GSM (900/1800 MHz) & Dual SIM
- Layar: 3.14 inci, TFT Capacitive touchscreen QVGA
- Sistem oeprasi : Android 4.1 Jelly Bean
- Prosesor: Dual-core 1GHz
- RAM 512MB
- Memori eksternal: microSD up to 32GB
- Transfer data: EDGE, GPRS
- Kamera: 2.0 MP, video recorder
- Konektivitas: WiFi 802.11 b/g, Bluetooth, kabel data USB, audio jack 3.5mm
- Browser: HTML
- Fitur lain: TV Tunner, Audio/video player, radio FM, Google Play Store, Gmail, Google Maps, Facebook, Twitter, Youtube, Yahoo Messager, calendar, calculator, alarm, game
- Baterai: Lithium
Harga Mito A90
Berapa harga Mito A90? Dengan spesifikasi yang cukup tangguh desain unik kombinasi layar sentuh dan qwerty Mito A90 dibanderol dengan harga murah sekitar Rp 700 ribuan. Sebagai pembanding baca hp qwerty murah terbaik. Baca juga hp elitepad 900. 4 hp android termurah 2013. Yang mencari pallet plastik baca Pallet plastik Bekas