Review Android, Harga dan Spesifikasi
Harga, Spesifikasi, Rumor
Android Terbaru 2017.
Home » , , , , , » LG G Flex, Spesifikasi, Harga, Keunggulan LG G Flex Hp Android Layar Melengkung

LG G Flex, Spesifikasi, Harga, Keunggulan LG G Flex Hp Android Layar Melengkung

Jurnaldiva.com LG G Flex, Spesifikasi, Harga, Keunggulan LG G Flex Hp Android Layar Melengkung. LG mobile memperkenalkan sebuah smartphone terbaru dengan desain unik dan fitur-fitur unggulan. Nama hp android ini adalah LG G Flex. Berikut review singkat Jurnaldiva

LG G Flex
Dibandingkan smartphone lainnya LG G Flex memiliki yang banyak perbedaan, terutama bodi dan layarnya melengkung. Seluruh tombol utama ada pada bagian belakang (Rear Key) seperti layaknya pada LG G2. Ini memberikan keuntungan pada pengaturan tingkat keluaran audio pada saat pengguna sedang berada di tengah pembicaraan.

LG G Flex hadir dengan Layar 6 inch resolusi 1280×720 pixel (~245 ppi pixel density. Sedangkan
Baterainya yang berkapasitas 3.500 mAH, juga berbentuk melengkung mengikuti desain dari ponsel ini berkat paten teknologi Stack & Folding miliknya yang sekaligus memberikan performa dan stabilitas pemakaian lebih baik.

Fitur-Fitur Unggulan LG G Flex
LG G Flex pun dilengkapi dengan fitur “signature feature” yang sudah diterapkan di LG G2, seperti kualitas Hi-Fi yaitu 24bit/192kHz.

KnockOn yang mengaktifkan atau menonaktifkan smartphone dengan dua ketukan jari pada layar, Guest Mode yang berfungsi sebagai tampilan layar kedua yang melindungi privasi pemilik hingga Plug&Pop.
LG G Flex, Spesifikasi, Harga, Keunggulan LG G Flex, Hp Android Layar Melengkung


User Experience LG G Flex
LG G Flex mendukung bagi pengalaman penggunaan User eXperience (UX) yang lebih menyenangkan. Termasuk di dalamnya yaitu:
QTheater : Memberikan pengguna akses cepat pada koleksi foto, video, bahkan YouTube langsung dari saat posisi layar terkunci. Caranya cukup dengan usapan dua jari bersamaan seperti membuka layar dan aplikasi ini akan tampil dengan efek tirai layar terkembang.
Dual Window : Memungkinkan tampilan layar terbagi menjadi dua bagian yang menampilkan hal berbeda untuk kemudahan dan efektivitas multi tasking.
Swing Lockscreen: layar dalam posisi terkunci (lockscreen) akan menampilkan image berbeda yang berubah mengikuti perubahan posisi peletakan LG G Flex.
Face Detection Indicator: LED pada Rear Key akan menyala hijau untuk mengkonfirmasi status deteksi wajah dan fokus.
Camera Timer : kedipan cahaya LED pada Rear Key untuk menunjukkan hitungan mundur pada saat pengambilan foto.
Urgent Call Alert : LED pada Rear Key akan menyala merah ketika panggilan berturut-turut beberapa kali dari nomor yang sama tak terjawab.

Spesifikasi LG G Flex
Layar 6 inch resolusi 1280×720 pixel (~245 ppi pixel density)
Koneksi HSDPA, 42 Mbps; HSUPA, 21 Mbps; LTE, Cat4, 50 Mbps UL, 150 Mbps DL
Prosesor CPU Qualcomm Snapdragon 800 2,26 GHz Quad Core,
RAM 2 GB
OS Android 4.2.2 (Jelly Bean)
GPU Adreno 330
Kamera belakang 13 MP, kamera depan 2,1 MP
Video 1080p @60fps, HDR, stereo sound rec, video stabilization
Bluetooth v4.0 with A2DP, LE
NFC
USB microUSB v3.0, USB On-the-go, USB Host
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac
SIM Micro-SIM
Baterai 3.500 mAH

Harga LG G Flex di Indonesia

LG G Flex diperkirakan akan dipasarkan pada kisaran harga Rp 8.500.000. Dan harga LG G Flex baru akan hadir pada awal Februari 2014. Bagi yang mencari info seputar pallet baca, Pallet Plastik, Pallet Plastik bekas.
SHARE

About Admin